Bisa juga dengan melakukan permainan menarik jika memiliki banyak waktu.
Nah, sisipkanlah foreplay pada permainan tersebut agar "permainan" lebih seru.
Kita juga dapat memberikan sedikit sentuhan yang membuat pasangan nyaman.
- Eksplor Lebih Jauh
Cobalah berbagai foreplay setiap kali melakukan hubungan intim.
Eksplor lebih jauh titik-titik sensitif pasangan.
Bisa juga menggunakan alat bantu seks jika tidak saling terganggu dengan alat tersebut.
GridPop.ID (*)