Find Us On Social Media :

Mitos atau Fakta Meremas Payudara Bisa Menambah Ukurannya? Ini Penjelasan Dokter

By Andriana Oky, Kamis, 10 Agustus 2023 | 13:15 WIB

Ilustrasi payudara

"Olahraga dan asupan nutrisi yang baik bisa membantu mengencangkan," tuturnya.

Selengkapnya, dilansir dari Healthline via Kompas.com, berikut adalah faktor-faktor yang memengaruhi ukuran payudara.

1. Berat badan

Lemak memiliki peran dalam membentuk jaringan dan kepadatan payudara.

Akibatnya, penurunan atau kenaikan berat badan dapat berpengaruh terhadap ukuran payudara.

2. Olahraga

Olahraga dada, seperti push-up dan bench press, dapat membangun otot di belakang jaringan payudara.

Baca Juga: Tiba-tiba Pijit Bahu, Satpam Lecehkan Siswi yang Magang di Hotel: Korban Ditahan

Latihan ini tidak benar-benar mengubah ukuran payudara, tetapi bisa membuatnya terlihat lebih kencang dan padat.

3. Genetika

Genetika memainkan peran terbesar dalam menentukan ukuran dan bentuk payudara.

4. Menyusui dan kehamilan

Perubahan hormon dapat membuat payudara membengkak selama kehamilan dan bisa menjadi lebih besar saat menyusui.

GridPop.ID (*)

Baca Juga: Cara Sentuh Payudara Istri, Dijamin Bikin Gairah Meningkat Sebelum Lakukan Hubungan Intim