6. Kaos
Kaus juga tidak kalah fungsional apabila dijadikan hadiah lomba 17 Agustus, bahkan cukup bermanfaat supaya bisa digunakan sebagai pakaian sehari-hari.
Pilih saja jenis kaos katun polos aneka warna dalam jumlah banyak.
Selain bahannya adem, harga per lusinnya relatif murah.
7. Kipas angin mini
Hadiah lomba 17-an lainnya bisa berupa kipas angin mini portable yang ukurannya kecil serta mudah dibawa ke mana-mana.
Artikel ini telah tayang di TribunStyle.com dengan judul "7 Ide Hadiah Lomba HUT Kemerdekaan RI dengan Harga TERJANGKAU: Mulai Aksesoris Hingga Alat Masak!"
(*)