Tak Heran Stres Langsung Pamitan, Ternyata 5 Posisi Hubungan Intim Berikut Kuncinya

By Ekawati Tyas, Minggu, 3 September 2023 | 13:15 WIB
Posisi hubungan intim yang mampu hilangkan stres.

Posisi hubungan intim yang mampu hilangkan stres.

Posisi bercinta selanjutnya ini bisa dicoba.

Cara melakukannya yakni, posisi laki-laki akan duduk di kursi atau ujung tempat tidur, dan wanita bisa duduk pangkuannya untuk mengambil kendali saat berhubungan.

Posisi ini akan memberi wanita ruang lebih banyak untuk menjelajah.

- Yab Yum

Yab yum menjadi posisi bercinta selanjutnya yang bisa dijajal.

Posisi ini dilakukan dengan cara pria duduk di ujung tempat tidur atau di sofa dan wanita mengangkanginya.

Biasanya ini jadi posisi yang lambat dan intim atau disebut dengan zen seks.

Pasangan dapat saling menatap mata, mencium dalam-dalam, menyelaraskan napas, dan saling terhubung.

Saat ada di posisi ini kita bisa menstimulasi G-spot yang hebat dan kesempatan untuk mengatur kecepatan dan kedalaman.

- Membungkuk di Atas Furniture

Menurut psikolog, pakar hubungan dan pakar seks sekaligus pemenang penghargaan The Ultimate Guide to a Multi-Orgasmic Life, Antonia Hall, MA, posisi ini memungkinkan kita mendapat rangsangan klitoris ekstra, untuk memastikan akhir yang bahagia dan pelepasan stres yang lebih optimal.

Baca Juga: 5 Hal Tentang Hubungan Intim yang Kerap Jadi Pertanyaan, Ketahui Jawabannya Berikut Ini