Sebagai hadiah untuk anak-anak yang memasuki usia remaja, satu set catur atau permainan yang mengasah otak bisa jadi ide yang bagus.
- Permen dan Coklat
Coklat batangan hingga permen bisa jadi ide yang bagus diberikan saat Tahun Baru Imlek.
Bagikan coklat dan permen tersebut ketika bertemu dengan anak-anak.
- Buku
Buku-buku seperti bahan bacaan yang sedang mereka minati seperti buku-buku ensiklopedia, dan sebagainya.
Dengan memberi buku, maka secara tidak langsung memotivasi anak-anak agar memiliki semangat literasi tinggi sejak dini.
- Pakaian
Belikan anak-anak pakaian sesuai gender jika kamu cukup akrab dengan keluarga mereka.
Selain praktis, hadiah ini juga pasti akan sangat berguna.
- Lampion Angpao
Baca Juga: 20 Inspirasi Hadiah untuk Guru Sekolah, Dijamin Bermanfaat sekaligus Bikin Haru!