Find Us On Social Media :

Jangan Ngeyel! Berikut Alasan Istri Dilarang Lakukan Hubungan Intim Selama Masa Kehamilan

By Ekawati Tyas, Sabtu, 23 September 2023 | 06:45 WIB

Ilustrasi bercinta

Hubungan intim memang tidak menyebabkan keguguran.

Akan tetapi, tindakan pencegahan ekstra terhadap kontraksi rahim mungkin perlu dilakukan pada kehamilan berisiko tinggi.

Dengan begitu, dokter biasanya tidak menganjurkan wanita hamil yang memiliki riwayat keguguran berulang melakukan hubungan suami istri.

- Mengalami Tanda-tanda Persalinan Prematur

Persalinan prematur yakni saat persalinan dimulai antara minggu ke-20 dan ke-37 kehamilan.

Dokter akan menyarankan tidak melakukan seks jika muncul tanda-tanda seperti, kontraksi, sakit punggung dan keputihan.

Dalam kasus tertentu, dokter akan mempercepat persalinan.

- Kandungan Lemah atau Inkompetensi Serviks

Kandungan lemah merupakan kondisi saat serviks sudah terbuka terlalu dini selama kehamilan.

Serviks yang terbuka terlalu cepat akan berisiko bumil mengalami keguguran dan kelahiran prematur.

- Plasenta Previa

Baca Juga: Salah Satunya Karena Penetrasi Terlalu Dalam, Berikut Ini 7 Pemicu Mual Setelah Hubungan Intim