Find Us On Social Media :

Viral di TikTok, Istilah Baru Haul Shopping Sering Dipakai Anak Muda, Ternyata Ini Artinya

By Grid.,Helna Estalansa, Selasa, 24 Oktober 2023 | 05:16 WIB

Haul shopping (ilustrasi)

Jika produk yang dipromosikan memang berkualitas dengan harga yang terjangkau, pastinya akan banyak juga yang tertarik untuk membelinya.

Penjualan toko juga otomatis akan meningkat.

Kekurangan Haul Shopping

Di sisi lain, terdapat pula kekurangan dari konten haul shopping yang tidak disadari, terutama bagi para pembeli.

Dalam video haul memang menjabarkan produk-produk murah dan berkualitas, sehingga pembeli akan mudah tergiur dengan produk tersebut, padahal sebenarnya barang tidak terlalu dibutuhkan.

Kegiatan ini akan membuat masyarakat semakin konsumtif dan tidak berpikir panjang sebelum membeli.

Tidak hanya untuk pembeli, haul juga memiliki kekurangan bagi penjual.

Dengan adanya haul, penjual harus pintar-pintar mematok harga yang murah bagi pembeli namun tetap mendapat keuntungan.

Artikel ini telah tayang di Tribuntrends.com dengan judul "Apa Arti Haul Shopping, Istilah Viral di TikTok? Kata Ini Kerap Dipakai Warganet di Berbagai Medsos"

Baca Juga: Ekspresi Sarwendah saat Dicium Betrand Peto Mendadak Viral, Ruben Onsu Langsung Beri Reaksi Ini

(*)