Find Us On Social Media :

Jangan Khawatir Lakukan Hubungan Intim saat Hamil, Berikut 7 Manfaat Menakjubkan di Baliknya

By Ekawati Tyas, Jumat, 3 November 2023 | 16:45 WIB

Manfaat melakukan hubungan intim saat hamil.

GridPop.ID - Manfaat melakukan hubungan intim saat masa kehamilan yang jarang disadari.

Tak sedikit pasutri yang khawatir melakukan hubungan intim saat masa kehamilan.

Hal tersebut tak lain karena mereka takut hubungan intim akan mempengaruhi janin di dalam kandungan.

Padahal sebenarnya boleh bercinta saat hamil.

Melansir Tribunnewsiki.com, dr. Andy Wijaya, Sp.OG, M.Kes, Dokter Spesialis Kandungan dan Kebidanan RSUD Bung Karno Surakarta mengatakan bahwa wanita hamil tetap boleh melakukan aktivitas seks.

Akan tetapi dengan catatan bahwa kehamilan tersebut tidak memiliki risiko tinggi.

Perlu diperhatikan pula soal posisi bercinta yang aman.

Manfaat Berhubungan Intim saat Hamil

Ada beragam manfaat bercinta saat hamil sebagaimana dilansir dari Kompas.com berikut ini.

- Kesehatan Fisik

Satu sesi bercinta mampu membakar sekitar 50 kalori dan menurunkan tekanan darah.

Baca Juga: Viral di TikTok Wanita Dipaksa Cerai oleh Keluarga Mantan Suami Karena Tak Kunjung Hamil, Kini Tengah Menanti Anak Pertama Usai Menikah Lagi