Find Us On Social Media :

Viral di TikTok Aksi Bendahara Kelas Tagih Bayar Uang Kas Pakai Qris, Auto Bayar Tanpa Alasan Nggak Ada Uang Cash

By Veronica S,Grid., Kamis, 9 November 2023 | 12:45 WIB

Aksi bendahara tagih uang kas pakai Qris.

"Dimana lagi bayar kas pake qris," tulis akun tersebut.

Setelah terhubung dengan sistem pembayaran kas online, siswa pun diminta menuliskan nominal uang sesuai dengan kesepakatan mereka.

Tak perlu waktu lama, para siswa pun langsung bisa membayar uang kas dengan mudah dan cepat.

Dengan penggunaan Qris ini pula, mangkirnya para siswa yang kerap menghindar saat diminta membayar uang kas dapat diminimalisir.

Apalagi hampir seluruh siswa sudah memiliki handphone dan berbagai aplikasi sistem pembayaran online.

"ndrew : Gaada alasan ga ada cash,"

"j : @baristaaa10 contohla adkel bayar duit kas dengan segala metode,"

Baca Juga: Sama Pentingnya dengan Ibu, Berikan Quotes Manis Ini saat Hari Ayah Nasional 2023, Dijamin Bikin Senang