Find Us On Social Media :

Viral di TikTok Driver Ojol Gendong Anak saat Kerja, Ternyata Sang Anak Lumpuh dan Sering Kejang: Tak Bisa Berobat Karena...

By Helna Estalansa, Kamis, 23 November 2023 | 16:15 WIB

Driver ojol bawa anak saat kerja ternyata sang putra lumpuh

“Maaf ya…

Saya terpaksa Kerja bawa anak yang difabel.”

Terlihat Rafa, anak dari Pak Agus, tersenyum ketika berada di gendongan sambil mengenakan jaket dengan penutup kepala.

Di dalam rekaman tersebut, kembali terdapat teks yang berisi keterangan:

“Ya Allah, gak tega liat anaknya. Pasti lagi kesakitan & kedinginan.”

“Sahabat, kamu yang mau bantu Pak Agus & Dek Rafa bisa donasi lewat link ini ya kitabisa.com/rparafacp”

Pak Agus, seorang driver ojol, dikenal bekerja dengan membawa anaknya yang bernama Raffa.

Raffa mengalami kelumpuhan sehingga harus digendong oleh ayahnya, dan ia juga mengalami kejang hingga 15 kali setiap harinya.

Keterbatasan ekonomi menghambat Pak Agus dalam membawa anaknya untuk mendapatkan perawatan medis.

Beragam komentar dari netizen pun membanjiri video tersebut:

"ya Allah, mama nya kmn pak.."

"ya Allahharus bnyk bersyukur,"

"Ya Allah,teringat ade azka,"

Baca Juga: Populer di Kalangan Anak Zaman Now, Ini Arti Kata Broken Home yang Viral di TikTo

(*)