Find Us On Social Media :

5 Wanita Mengandung Anaknya, Pria 22 Tahun Ini Gelar Baby Shower Bareng, Pose Dikelilingi Bumil Banjir Cibiran

By Luvy Octaviani, Minggu, 28 Januari 2024 | 13:13 WIB

ilustrasi wanita hamil

GridPop.ID - Pria ini menjadi sorotan karena menggelar baby shower dengan 5 wanita yang mengandung anaknya.

Ya, pria ini menghamili 5 wanita secara bersamaan.

Sontak saja saat pria ini berpose dikelilingi bumil pun langsung banjir cibiran netizen.

Melansir dari laman tribuntrends.com, pria ini ternyata masih berusia 22 tahun.

Pria ini adalah Musisi bernama Zeddy Will ini berfoto dengan kelima wanita hamil.

Zeddy Will diketahui berasal dari New York.

Dilansir dari NDTV, para wanita hamil dan Will berpose untuk foto bersama di undangan tersebut, yang bertuliskan, "Selamat datang si kecil Zeddy Wills 1-5."

"Saya kira kami adalah Sister Wives sekarang," Ashleigh memberi judul video tersebut, mengacu pada acara populer yang menceritakan kehidupan keluarga poligami.

Ashliegh juga mengunggah foto-foto keluarga besar yang tidak lazim ini berpose di luar pesta.

Baca Juga: Semua Legowo? Pria Gelar Acara Baby Shower Usai Hamili 5 Kekasihnya di Waktu Bersamaan, Begini Kisah di Baliknya

Dalam gambar lain, Ashliegh mengungkapkan dalam sebuah video lanjutan bahwa lima orang ibu itu; Ashleigh, Bonnie B, Kay Merie, Jylene Vila, dan Iyanla Kalifa Galletti, telah saling menerima satu sama lain.