Find Us On Social Media :

Banjir Pujian, Reaksi Pedagang Nasi saat Dibayar Pakai Uang Mainan oleh ODGJ Ini Viral di TikTok

By Helna Estalansa, Rabu, 7 Februari 2024 | 20:45 WIB

Beri nasi untuk ODGJ.

Meskipun dibayar dengan uang mainan, pemuda tersebut dengan tulus mengikhlaskan nasi dagangannya untuk sang ODGJ.

Dengan ramah, dia berkata, "Mana uangnya? Kie, terimakasih semoga datang kembali."

Sikap baik pemuda tersebut langsung mendapat pujian netizen.

@rafliylz

????????????

♬ suara asli - jek tenang aza

Berikut sederet komentar netizen di video viral tersebut.

"Mas keren ailopyuu masssss,"

"semoga makin lancar rezekinya bang,"

"rispekk ilmu sedekah abangku,"

"semoga tergantikan dengan yang lebih ya bang,"

"semoga berkah ya bang,"

"senyumanya indah dan terpancar terang kelak akan jadi saksi untukmu kk. sehat sehat ya kk semoga rejeki lancar dan barokah amin."

Baca Juga: Kata Dink Viral di TikTok, Ternyata Ini Artinya, Apa Bedanya dengan Childfree?

(*)