Baca Juga: Pacar Tamara Tyasmara Jadi Tersangka atas Kasus Kematian Dante, Sang Artis Ucap Syukur
"Siapa si ada yang nyangka (orang dekat jadi pelaku), enggak mungkin ada yang nyangka. Sekarang kita mau tahu apa motifnya," jelasnya.
"Tidak sama sekali (melihat gerak-gerik mencurigakan pelaku)," imbuhnya.
Diakui wanita berusia 29 tahun ini, ia telah melihat rekaman CCTV yang memperlihatkan Dante ditenggelamkan sang pacar.
"Tadi juga aku udah lihat CCTV-nya dari awal sampai habis. Itu ya enggak mungkin aku tega buat diem aja.
Anak aku tuh meninggal lho, bukan koma, bukan cuma cacat, bukan cuma sakit. Jadi enggak mungkin seorang ibu itu diem aja anaknya digituin," kata Tamara.
GridPop.ID (*)