Bahkan, Vina sempat dianggap sebagai mahasiswa tidak mampu.
Dosen yang berbelas kasih padanya pun kerap memberi Vina susu.
"Bahkan ada dosennya, namanya Pak Chairul, kalau ada anak saya itu lewat diberi susu 'Ini nih (buat) kamu, kekurangan susu, dikasih," cerita Mahfud MD.
Baca Juga : Ungkap Kondisi Rumah Tangganya dengan Iyan Sambiran, Nunung Beberkan Kelakuan 2 Brondong Mantan Suaminya
Dosen yang bernama Chairul ini pun mendapatkan jamuan makan bersama Mahfud MD karena kebaikan hatinya.
Saat diundang jamuan makan, terkejutlah Chairul mendapati Vina sebagai anak Mahfud MD.
"Abis itu saya panggil, undang makan. (Dosennya bilang) pak terima kasih, siapa putranya? (Mahfud MD jawab) itu Vina anak saya," imbuhnya.
Source | : | Tribun Bogor |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Komentar