Ibunda Syahnaz Sadiqah itu menepis kabar soal besannya itu dengan kehadiran dirinya di ulang tahun Rieta Amilia.
"Kemarin kan baru ulang tahun Mama Rieta, terus kan pada datang juga," ujar Amy Qanita.
Namun Jessica Iskandar tetap belum percaya lantaran sempat muncul kabar Amy Qanita tak diundang dalam perayaan itu.
Baca Juga : Sering Mimisan, Aurel Hermansyah Ternyata Mengidap Penyakit Ini!
"Tapi katanya Mama Amy enggak diundang?" tanya Jessica Iskandar.
"Ih, diundang, memang diundang," jawab Amy Qanita.
Meski diundang ke acara ulang tahun Rieta Amilia pada awal April 2019 lalu, namun ternyata Amy Qanita tak diundang ke pernikahan Rieta setahun yang lalu.
Source | : | Tribun Wow |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar