GridPop.id - Andre Taulany hadir kembali di televisi setelah sempat diistirahatkan akibat kasus yang menderanya.
Andre Taulany hadir lewat acara Ini Sahur di salah satu televisi swasta.
Kehadiran Andre Taulany disambut hangat bak pahlawan oleh teman-temannya.
Baca Juga: Dianggap Telantarkan Nagita Slavina, Raffi Ahmad Diusir dari Rumah!
Tampak Sule, Vincent, Desta, dan Nunung Srimulat antusias menyambut kehadiran Andre Taulany.
Satu-persatu rekan-rekannya yang hadir memeluk Andre Taulany dengan wajah ceria.
Komentar