Lebih lanjut dirinya mengaku kegiatan yang bersifat rohani juga tak putus dilakukannya saat berada di dalam tahanan.
"Alhamdulillah ini adalah tahun ke-4 saya. Jadi di lapas Cipinang ya sama seperti kegiatan-kegiatan di luar kita ada pesantren ramadhan."
"Trus kegiatan juga nggak putus-putus untuk umat Islamnya. Dari mulai shalat berjamaah, buka puasa bersama. Pokoknya nggak beda dengan kegiatan di luar deh. Jadi aku fun aja," terang Saipul Jamil.
Baca Juga: Bebas Dari Penjara, Saipul Jamil Dikabarkan Nikah, Jenita Janet: Wow Ini Berita Terhangat
Sudah berada di balik jeruji selama 4 tahun rupanya membuat Saipul Jamil merindukan sosok mantan istrinya, Dewi Perssik.
Komentar