Ditanya oleh Melaney Ricardo perihal video yang tengah beredar, seketika itu pula ibunda Barbie Kumalasari tampak meluapkan emosinya.
Bahkan pada kesempatan itu, terungkap sikap asli Barbie Kumalasari yang memusuhi ibu kandungnya.
“Kepada anak saya, itu Barbie Kumalasari sama Sania Velova, yang mana memang mereka itu berdua itu selalu memusuhi ibu, suka ngomongin mamanya”.
Awal mula permasalahan pun juga dijelaskan oleh ibu Barbie Kumalasari.
Baca Juga: Lama Bungkam, Gisel Bongkar Alasan Utama Cerai dengan Gading Marten, Ternyata karena Hal Ini
“Awal mulanya itu soal uang, apa yang diberi, yang diucapkan ke ibu disebut. Dibangkit-bangkit (diungkit), terus soal menyekolahkan adeknya itu disebut-sebut”.
Ibu Barbie Kumalasari juga menceritakan bahwa anaknya itu tega berkata kasar kepadanya.
Komentar