Sedangkan di video video berjudul "'Reaksi Nagita Melihat Video Kejujuran Raffi" melalui kanal Youtube Rans Entertainment, Selasa (9/7/2019), Raffi Ahmad menuturkan hal yang sama.
"Gue beruntung punya istri yang mencintai gue apa adanya. Enggak ada wanita sesabar Nagita. Gue sangat beruntung punya dia."
"Nagita itu paling memahami, wanita luar biasa baiknya. Nagitu itu orang yang mencintai gue bukan hanya kebaikan gue. Dia bisa menerima gue, mencintai segala keburukan gue," ungkapnya. (*)
Source | : | Tribun Wow,GridPop.ID |
Penulis | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Editor | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Komentar