Mohamed mengatakan bahwa dokter sendiri merasa tidak ada harapan untuk Marwa kembali bisa berjalan sendiri atau makan sendiri.
Mohamed sendiri terus mencari dukungan khususnya anggaran untuk melanjutkan kehidupan Marwa.
Namun sayangnya pihak rumah sakit tidak bisa melanjutkan alat bantu medis disebabkan masalah anggaran.
Siapa sangka keajaiban pun menghampiri Marwa.
Marwa tiba-tiba terbangun tanpa bantuan apapun.
Komentar