1. Bambang Triyono, Kentung di Tuyul dan Mbak Yul
Hasil gambar untuk bambang triyono kentung
Kentung pasti begitu familiar oleh generasi 90-an. Tak ada yang tahu, ia menghabiskan masa tuanya di DIY.
Ia menderita stroke dan dalam kondisi yang sakit ia justru dicerai oleh istrinya. Setelah berpindah dan luntang-lantung, Bambang ditemukan oleh Dinas Sosial di DIY.
Ia disewakan kos di sleman karena tidak memungkinkan untuk dibawa ke panti jompo karena usianya masih 58 tahun. Di kos itu, kondisinya begitu memprihatinkan.
Ia bahkan harus menggelundungkan badan bila ingin berpindah tempat.
Anaknya jarang mengunjungi, hanya Dinas Sosial yang terus memantau keadaanya.
Sampai akhirnya tahun 2015 ia meninggal karena penyakit yang dideritanya.
Komentar