2. Teh Manis menjual aneka makanan rumahan khas Indonesia.
Makanannya pun didisplay dalam etalase ala warteg.
3. Menu di Teh Manis antara lain jengkol, nasi rames, sampai teri kacang balado.
4. Karena merupakan sebuah rumah, tempat duduk di Teh Manis lebih terkesan berantakan.
Ada pengunjung yang bisa duduk di dalam, ada juga yang bisa duduk outdoor.
5. Interior Teh Manis juga didominasi warna putih sehingga terkesan homey banget.
6. Jadi, siapa yang tertarik untuk datang mencoba?
Komentar