Anak pertama Mulan, Tyarani Savitri kini sudah beranjak dewasa, dan sedang mengenyam bangku perkuliahan.
Putra kedua Mulan bernama Muhammad Rafly Aziz kini juga sudah tumbuh menjadi remaja.
Anak Mulan yang kini mencuri perhatian publik adalah Tyara.
Bagaimana tidak? Tyara memiliki wajah yang tak kalah cantik dari sang ibu.
Kini Tyara juga sudah menjalin asmara dengan seorang lelaki.
Sebelumnya, Tyara sangatlah tertutup tentang kisah asmaranya.
Beberapa waktu lalu, Tyara tak ragu memamerkan foto bersama sang kekasih di laman Instagram pribadinya.
Foto yang dibagikan Tyara menunjukkan kebersamaan dengan sang kekasih saat awal pacaran dan saat ini.
Komentar