Gridpop.id - Kebutuhan gizi harian anak wajib dipenuhi.
Akan tetapi, sebaiknya berkonsultasi ke dokter terlebih dahulu agar tak terjadi sesuatu.
Baru-baru ini bayi perempuan berusia 22 bulan dari Guangzhou, China dilarikan ke rumah sakit setelah urinnya mengandung darah.
Setelah pemeriksaan melalui ultrasound, dokter terkejut karena menemukan sembilan batu ginjal di kedua ginjalnya dengan yang paling besar berukuran 2cm.
Mengutip dari Guang Ming, melaporkan bahwa beberapa batu ginjal bahkan menyumbat ureter bagian atas dan bawah, yang menyebabkan hidronefrosis, yang merupakan pembengkakan ginjal.
Komentar