GridPop.ID- Betrand Peto sekarang memang sudah sah menjadi anggota keluarga Ruben Onsu.
Dirinya kini menjadi anak laki-laki tertua dalam keluarga tersebut.
Siapa sangka, ternyata ada pengalam lucu yang dialami Betrand Peto saat pertama kali bertemu dengan keluarga Ruben Onsu.
Hal tersebut Betrand Peto ungkapkan melalui video di kanal YouTube Atiek Nur Wahyuni, Kamis (19/3/2020).
Dalam video itu Betrand Peto menjelaskan awal pertemuan dengan Ruben Onsu saat diundang suatu acara televisi.
Sedangkan pertemuannya dengan Sarwendah saat Betrand peto menjadi bintang tamu di acara yang Ruben Onsu adakan.
"Pas acaranya dari kantor Ayah nyanyi, Bunda datang," papar Betrand Peto.
Selain itu Betrand Peto mengaku bahwa dirinya gugup saat bertemu dengan Sarwendah.
Source | : | Tribunwow.com |
Penulis | : | Septiana Risti Hapsari |
Editor | : | Maria Andriana Oky |
Komentar