Namun, tak semua orang bisa melakukan sosial distancing ini karena tuntutan pekerjaan.
Melansir dari TribunWow.com, seorang pegawai apotek bernama Ricky Sagala mencurahkan isi hatinya karena tak bekerja dari rumah.
Dikutip dari akun Instagram @narasi.tv, Senin (23/3/2020), Ricky bercerita tentang ketakutan, dan kekhawatirannya bekerja di tengah Covid-19.
Sebagai pegawai apotek, Ricky menyadari bahwa setiap harinya ia harus bertemu dengan orang-orang yang menderita berbagai penyakit.
"Saya kurang beruntung nih enggak bisa kerja dari rumah," kata Ricky.
"Saya pegawai salah satu BUMN, mau enggak mau tiap hari saya masih harus berhubungan langsung dengan banyak pasien, dengan berbagai penyakit," lanjutnya.
Dikutip dari akun Instagram @narasi.tv, Senin (23/3/2020), Ricky bercerita tentang ketakutan, dan kekhawatirannya bekerja di tengah Covid-19.
Sebagai pegawai apotek, Ricky menyadari bahwa setiap harinya ia harus bertemu dengan orang-orang yang menderita berbagai penyakit.
Source | : | Kompas.com,TribunWow |
Penulis | : | Maria Andriana Oky |
Editor | : | Maria Andriana Oky |
Komentar