GridPop.ID - Nikita Mirzani sempat dijemput paksa oleh pihak kepolisian.
Pasanya dirinya dituding lakukan tindak KDRT terhadap mantan suaminya, Dipo Latief.
Hal ini pun membuat permasalahannya berbuntut panjang.
Akibatnya, Nikita Mirzani harus menahan kerinduannya karena sulit bertemu ketiga anaknya.
Apalagi, usia si bungsu, bayi Arkana Mawardi masih berusia 11 bulan.
Hal ini rupanya menarik perhatian Inul Daratista.
Pedangdut kondang ini mengaku ingin mengasuh bayi Arkana karena sudah sulit menambah momongan di usianya sekarang.
Dilansir dari Youtube TRANS TV Official Jumat (07/02), Nikita Mirzani menanyakan kenapa Inul Daratista tak menambah momongan, apalagi usia anak pertamanya sudah 11 tahun.
Source | : | nova.id |
Penulis | : | Luvy Yulia Octaviani |
Editor | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Komentar