"Kaya kemaren kan di rumah itu ada mobil-mobilan, Wendah lagi bersi-bersih di ruang tengah," ujar Ruben.
"Tiba-tiba Thalia ngobrol, 'Ayo Thalia mau tabrak Bunda sampai mati'," ucapnya meniru perkataan Thalia.
Mendengar hal itu, Ruben menyebut Sarwendah langsung menegur sang putri.
"Akhirnya ditegur sama istriku, istriku kan orangnya protek," ucap Ruben.
Ruben pun mengaku heran putri sulungnya itu bisa berkata demikian.
Sebab, ia tahu sendiri, Thalia tak pernah bermain gadget ataupun menonton televisi.
"Gadget Thalia enggak maen, nonton tv enggak," kata Ruben.
"Terus dapat kata-kata itu darimana," tambahnya heran.
Source | : | GridHot.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Septiana Risti Hapsari |
Komentar