GridPop.ID - Nyeri lambung bukanlah masalah kesehatan yang sepele.
Kerap dipandang sebelah mata, kondisi nyeri lambung bisa menyebabkan kematian.
Penyakit lambung sendiri telah menyerang 41 persen penduduk Indonesia.
Pasalnya, masih banyak yang menyepelekan gangguan lambung karena gejala penyakit yang tidak memberi tanda serius.
Dilansir dari Klikdokter, gangguan lambung sendiri bisa disebabkan banyak hal.
Mulai dari infeksi bakteri H.pylori; mengonsumsi minuman beralkohol dan berkafein secara berlebihan, pola makan tidak teratur, serta nutrisi yang tidak terserap dengan baik oleh usus halus.
Ada banyak cara mengobati gangguan lambung, namun sebagian besar memilih untuk menggunakan racikan herbal karena aman dikonsumsi dalam jangka panjang.
Lalu, bagaimana cara mengobati sakit lambung secara alami? Konsumsi lima obat herbal berikut ini.
Kunyit
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar