Apolos Djara Bonga, kuasa hukum Ivan lainnya, juga tidak sepakat dengan tindakan Venna tadi.
"Suami sudah sedia memakaikan sepatu, tapi dia (Venna) begitu tega. Sudah diperhatikan sampai ujung kaki, (Ivan) masih disepelekan," ujarnya.
Petrus menyatakan, banyak keributan didalam perkawinan Ivan dan Venna selama hampir 17 tahun terakhir ini, yang kerap terjadi dan dipicu oleh sikap Venna.
"Venna sering berperilaku tidak baik pada Pak Ivan dan orangtua," kata Petrus.
Kini Ivan Fadilla sudah menikah lagi dengan wanita yang lebih muda 15 tahun darinya, Sarni.
Pernikahan keduanya pun sudah dikaruniai momongan bernama Elvano Areliya.
GridPop.ID (*)
Artikel ini telah tayang di Suar.ID dengan judul: Mantab Kawin dengan Wanita 15 Tahun Lebih Muda darinya, Sosok Ini Mengaku Sempat Hidup Seperti Budak saat Masih dengan Istri Pertama, Aduh!
Source | : | Suar.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Septiana Hapsari |
Komentar