Namun, sebelum berlabuh ke Indra, Niki juga sempat berlibur dengan seorang pria.
Pria tersebut adalah mantan kekasih dari Niki bermana Tutde.
Lelaki yang kini telah dikaruniai 2 orang anak itu, adalah seorang lelaki asal Bali.
Tutde dan Niki menjalin hubungan selama beberapa bulan.
Saat masih berpacaran, keduanya sangat romantis dan kerap berbagi potret kebahagiaan.
Sayangnya, hubungan Tutde dan Niki berakhir kandas.
Selepas putus dari Niki, Tutde kian fokus bergelut sebagai seorang pengusaha kuliner.
Usaha yang ia geluti adalah bisnis restoran bebek goreng bernama Bebek Tepi Sawah.
Source | : | GridPop.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Septiana Hapsari |
Komentar