Sejak saat itu, beberapa waktu kemudian keduanya kembali akur.
Bahkan, keduanya tampak beberapa kali bertemu dalam acara tertentu termasuk ulang tahun Al Ghazali, hingga sebagai juri di Indonesian Idol beberapa saat lalu.
Al Ghazali berencana Nikah Diam-diam
Artis berusia 22 tahun itu kini menjalin hubungan asmara dengan gadis cantik nan kaya raya bernama Alyssa Daguise.
5 tahun kenal, Al Ghazali berencana segera menikahi Alyssa Daguise.
Beberapa waktu lalu, di depan Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Al Ghazali tampak belajar untuk meminang Alyssa Daguise.
Awalnya, pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise akan digelar secara diam-diam.
Namun, baru-baru ini Mulan Jameela justru memberikan bocoran terkait rencana bahagia anak tirinya itu.
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Arif B |
Editor | : | Veronica S |
Komentar