GridPop.ID - Setelah menikah, pasangan Siti Badriah dan Krisjiana Baharuddin hidup bahagia.
Bahkan rumah tangga pedangdut cantik itu jauh dari gosip miring.
Keduanya resmi menikah pada, (25/07/19) lalu, kini Siti Badriah dan Krisjiana tengah menikmati momen-momen manis bersama.
Sah sebagai pasangan suami istri, siapa sangka Siti Badriah sempat membagikan suasana malam pertamanya lo.
Hal ini terlihat dari unggahan stories di akun Instagram pribadi Sibad.
Awalnya, pelantun lagu Lagi Syantik itu tampak memamerkan momen romantis saat berada di dekapan sang suami.
"Sekarang story apa aja bebas ya?" kata Krisjiana.
Source | : | Nova.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar