GridPop.ID - Terkadang kita mengalami kesulitan untuk mengenali karakter dan sifat seseorang jika pertama kali bertemu.
Tenang, ciri fisik ini bisa digunakan untuk menentukannya.
Ilmuwan dan fisiognomis menganggap bentuk bibir sebagai salah satu fitur terpenting yang harus diperhatikan ketika mencoba menentukan karakter seseorang.
Dilansir dari Bright Side berikut ini adalah bentuk bibir orang yang diklaim dapat mencerminkan kepribadian pemiliknya.
1. Bibir Besar
Bibir besar dikaitkan dengan perasaan hangat.
Orang yang memiliki bibis ini bisa menghabiskan waktu untuk memberi makan anak-anak kucing liar atau membantu penampungan hewan.
Kamu memiliki naluri keibuan bawaan yang kuat dan keinginan untuk melindungi orang lain.
Situasi yang membuat kamu stres, pertama-tama justru karena memikirkan orang lain dan baru kemudian tentang diri sendiri.
2. Bibir atas lebih besar dari bibir bawah
Pemiliknya bisa dibilang sebagai ratu drama.
Mereka emosional, karismatik, mencintai kehidupan, dan menarik perhatian pada diri mereka sendiri.
Mereka memiliki pendapat yang tinggi tentang diri mereka sendiri dan memiliki kemampuan untuk menarik orang lain.
Source | : | Suar.grid.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Septiana Hapsari |
Komentar