"Sebutkan satu kata untuk Rey Utami dan Pablo Benua!" kata Hotman Paris.
"Satu kata atau lebih?" tanya Deddy balik.
"Terserah," sahut Hotman.
"Panitia surga," jawab Deddy.
Deddy lantas mengatakan kalau Pablo Benua pernah menekuni profesi pesulap seperti dirinya.
"Mungkin banyak yang nggak tahu, bahwa Pablo Benua itu dulunya pesulap," kata Deddy.
"Oh iya?" kata Hotman Paris kaget.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | None |
Editor | : | Septiana Hapsari |
Komentar