3. Alvy Xavier
Alvy Xavier lahir dari pernikahan Susi Pudjiastuti dengan pria berkebangsaan Jerman yang berprofesi sebagai seorang pilot.
Seperti mengikuti jejak sang ayah, cowok berbadan tinggi tegap ini sangat suka menerbangkan pesawat.
Hal ini nampaknya menjadikan Alvy Xavier terinpirasi untuk mempunyai cita-cita yang tak berbeda dengan profesi sang ayah.
Di usia mudanya, Alvy Xavier pun melatih dirinya mengendarai pesawat Susi Air milik ibunya.
Tak jauh berbeda dari sang ibunda, Alvi Xavier memiliki jiwa petualang serta jiwa sosial dalam dirinya.
Terbukti pada beberapa kesempatan, Alvi Xavier asyik menemani Susi Pudjiastuti melakukan kegiatan alam seperti berlayar bahkan menikmati indahnya pegunungan.
GridPop.ID (*)
Artikel ini telah tayang di SajianSedap.ID dengan judul: Terungkap Profil 3 Anak Menteri Susi Pudjiastuti yang Semuanya Jadi Pilot demi Cari Makan! Si Sulung Ternyata Meninggal Mendadak Saat Tidur
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | None |
Editor | : | Septiana Hapsari |
Komentar