Bakat seninya turun dari kedua orang tua Mayangsari yang juga seorang dalang dan pesinden.
Ayahnya, Ki Dalang Sugito Purbocarito, adalah dalang sedangkan ibunya, Larasatun, yang memiliki nama panggilan Nyi Woro Cengkir Gading adalah pesinden.
Akan tetapi di awal tahun 2000'an nama Mayangsari mulai hangat jadi pembicaraan karena digosipkan dekat dengan putra mantan Presiden RI Soeharto, Bambang Trihatmodjo.
Kedekatan Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo itu bukan isapan jempol belaka hingga akhirnya berakhir ke pelaminan dan langgeng hingga kini.
Kendati demikian, Mayangsari sempat mengalami kejadian tidak mengenakkan di masa lalu.
Pasalnya, foto Mayangsari hanya mengenakan pakaian dalam sempat beredar di internet di masa lalu.
Sontak saja foto syur Mayangsari tersebut membuat heboh masyarakat.
Menanggapi hal itu, Mayangsari mengklarifikasi bahwa bukan dirinya yang menyebarkan foto tersebut.
Source | : | GridHot.ID,Suryamalang.com |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar