"MasyaAllah.. banyak yang doain, makasih yah," sambungnya.
Meskipun dinyatakan negatif Covid-19, namun ia tetap menjaga kesehatan dengan melakukan suntik vitamin.
Aurel terlihat membagikan ulang saat ia disuntik vitamin oleh tim medis.
"Wanita hebat," tulis dokter Aurel.
"Makasih dokter," balas Aurel.
Tangan yang mendapat suntikan vitamin juga ditunjukkan Aurel dalam postingan tersebut.
"Immune booster," tandas Aurel Hermansyah.
Sementara itu dilansir dari Kompas.com, pasca Atta mengumumkan ia kembali terpapar Covid-19, dirinya meminta agar orang-orang yang pernah melakukan kontak langsung dengannya segera swab test.
Besar harapan Atta agar ia dapat sembuh sebelum lebaran tiba.
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Tribunnews.com |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Veronica S |
Komentar