Melansir dari Grid.ID, penampakan rumah Hary Tanoesoedibjo terbongkar dalam kanal YouTube sang istri, Liliana Tanoesoedibjo.
Dimana kala itu Liliana Tanoesoedibjo sedang memamerkan perayaan ulang tahunnya yang ke 52 di rumah mewah mereka.
Dari video berdurasi 8 menit itu, tampak rumah Liliana yang bisa dibilang amat luas, mewah, dan megah.
Jika diperhatikan dari desain arsitekturnya, secara keseluruhan penampakan rumah Harry Tanoesoedibjo bahkan seperti mansion house.
Hotel bintang lima nyaris tak ada apa-apanya kan.
Rumah tersebut terbagi dalam beberapa bagian yang berbeda.
Ruang santai semi outdoor yang letaknya berdekatan dengan kolam renang itu memiliki air mancur di tengahnya.
Source | : | Kompas.com,Grid.ID |
Penulis | : | Arif B |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar