Selain berkaitan dengan sang suami dan gelimang hartanya, Maia Estianty juga kerap membagikan aktivitasnya di dunia hiburan.
Tak jarang beragam kegiatannya jadi sorotan netizen.
Pasalnya, Maia Estianty dikenal sebagai salah satu selebriti yang punya banyak penggemar setia.
Tak cuma soal kiprahnya di dunia hiburan, Maia Estianty juga memanfaatkan waktu luangnya untuk berkumpul bersama teman sosialitanya.
Salah satu seperti yang terlihat dalam postingan di akun Instagram @maiaestiantyreal pada Rabu (5/8/2020) silam.
Dalam postingan itu tampak Maia Estianty mengunggah potretnya saat berpose bersama teman-teman sosialitanya.
Gaya kasual yang santai bak anak muda pun dipilih oleh istri Irwan Mussry ini.
Komentar