"Bukan Nisya, Nisa," koreksi Nagita Slavina.
Raffi lantas menduga jika pisah ranjangnya dengan Gigi akhirnya menjadikan sang istri bisa bermimpi seperti itu.
"Jadi dia (Nagita) berpikir karena aku tidurnya di sini terus kali ya. Gara-gara aku nggak mau tidur di dalam. AC-nya jangan dingin-dingin," kata Raffi Ahmad.
Namun Gigi tetap kekeuh bahwa apa yang menjadi mimpinya bak kenyataan.
"Soalnya kalau lagi hamil mimpinya terasa kayak (sangat) beneran (nyata) gitu," timpal Nagita Slavina.
Dilansir dari Kompas.com, mimpi tentang perselingkuhan Raffi ini bukan kali pertama dialami oleh Gigi semenjak ia hamil seperti saat keduanya terlibat obrolan dengan Atta dan Aurel beberapa waktu lalu.
"Tiba-tiba tadi pagi 'Sayang, aku tiba-tiba mimpi. Aku mimpi kamu sama cewek'," kata Raffi Ahmad menirukan ucapan Nagita Slavina.
Rupanya hal serupa juga pernah dialami Aurel yakni memimpikan Atta selingkuh dengan wanita lain.
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Banjarmasinpost.co.id |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar