Setelah itu pelaku terpeleset dan terjatuh beserta sepeda curiannya.
"Setelah terjatuh, pelaku langsung kabur meninggalkan sepeda lipat curian. Mungkin pelaku khawatir aksinya diketahui orang. Sehingga memilih kabur, dan langsung meninggalkan komplek perumahan," ungkapnya.
Benturan itu mengakibatkan pedal sepeda lipat Brompton milik S bengkok.
"Tetapi, pemiliknya sudah memperbaiki kerusakan ringan itu," terangnya.
Sebagai tambahan informasi, aksi pencurian juga sempat terjadi di Malaysia.
Melasnir dari Kompas.com, gudang usaha milik warga bernama Ernest Ong dibobol maling.
Namun alih-alih melaporkan hal ini ke polisi, Ernest Ong justru melepaskan maling tersebut karena iba sudah menganggur 6 bulan lamanya.
Baca Juga: Restorannya Digrasak Pencuri, Pria Ini Pilih Lepaskan si Maling, Alasannya Sungguh Tak Terduga!
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Surya Malang |
Penulis | : | Arif B |
Editor | : | Veronica S |
Komentar