Melansir Healtline, baby oil adalah minyak berbasis mineral buatan manusia.
Bahan tersebut biasa digunakan sebagai bahan dasar pembuatan produk pelembab atau skincare.
Layaknya petroleum jelly, baby oil pun dibuat dari produk sampingan hasil penyulingan minyak.
Kemudian produk tersebut diproses lebih lanjut dan ditambahkan pewangi serta bahan lainnya, hingga akhirnya aman untuk digunakan sebagai produk perawatan.
Minyak yang berbasis mieral pada dasarnya memiliki manfaat serupa dengan minyak kelapa.
Orang dewasa juga dapat memanfaatkan baby oil sebagai pelembab bagian tubuh yang kering antara lain, siku, kaki, dan lutut.
Melansir Women's Health, baby oil juga dapat digunakan untuk wajah antara lain:
Source | : | Kompas.com,Stylo.ID |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar