"Makasih. Ehmmm, enaak," imbuh nenek Gala.
Kemudian, Doddy Sudrajaat pun ikut ingin disuapi oleh sang cucu.
"Entar daddy ya. Abis ini daddy suapin yaa," imbuh Doddy Sudrajat.
Bahagia cucunya sudah mulai pulih, Doddy Sudrajat kembali mengucapkan syukur.
"Alhamdulillah, sudah mau main. Sudah ceria jagoan daddy," tulis Doddy Sudrajat.
Doddy Sudrajat memang tak langsung bertemu dengan Gala Sky pasca sang cucu dibawa pulang ke Jakarta.
Hal tersebut terjadi lantaran, Gala Sky masih mengalami trauma.
Bocah yang belum genap berusia 2 tahun itu masih trauma dan takut untuk bertemu orang banyak.
Source | : | Sripoku.com,Tribun Seleb |
Penulis | : | Andriana Oky |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar