Ketika masih dalam perjalanan calon pengantin laki-laki ingin melihat rupa sang calonnya.
Setelah kain penutup kepalanya dibuka, ia terkejut dan lari terbirit-birit karena melihat calon pengantin perempuan yang ternyata mengecewakan hatinya.
Calon pengantin laki-laki berlari menjauh diikuti laki-laki lain yang ingin menghentikan sang calon pengantin berlari.
Calon pengantin perempuan merasa malu namun banyak orang di sekitar yang tertawa melihat hal tersebut.
Beberapa warganet mengira hal tersebut merupakan sebuah pertunjukan saja namun mereka tertawa melihat kejadian yang tidak biasa tersebut.
Kejadian yang serupa yang terjadi di India itu ternyata juga menimpa wanita ini.
Bedanya, pengantin wanita telan pil pahit dinikahkan dengan tamu undangan karena pengantin prianya kabur.
Source | : | Kompas.com,GridPop.ID |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar