Pria bernama asli Sadili itu mengaku tak ingin membuat Rafathar bingung.
"Kadang-kadang kalau sama anak kecil kan 'Hai Tante Merry' dia belum tahu, masih kecil.
Tapi pas udah ngerti, udah gede 'Kok dia dipanggil tante padahal laki-laki'.
Nah menghindari itu," jelas Merry.
"Betul betul, jadi sekarang harus dipanggilnya Om Merry," timpal Luna.
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Tribunstyle.com |
Penulis | : | Veronica S |
Editor | : | Veronica S |
Komentar