Ayah Rozak kemudian menggoda Ivan Gunawan.
Ia mengatakan pernikahan anak pertamanya, Ayu Ting Ting kelak bakal lebih mewah dibanding Syifa.
"Ini yang ayah yang kedua, nanti yang pertama lebih mewah. lebih meriah," ucap Ayah Rozak, sambil menunjukkan cincin di jari-jarinya.
Artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul "Pesta Pernikahan Adik Ayu Ting Ting Digadang-gadang Termewah di Depok, Ayah Rojak Bocorkan Biayanya"
GridPop.ID (*)
Source | : | Tribun Jakarta |
Penulis | : | None |
Editor | : | Veronica S |
Komentar