Melansir kanal Youtube Intens Investigasi pada Kamis (12/8/2021), ia pun langsung mengungkap perangai para netizen yang membencinya.
"Kalo otaknya udah negatif aja, sampai kapan pun juga bakal negatif aja," kata Ayu.
Bak amarahnya sudah di ubun-ubun, Ayu Ting Ting pun mempertanyakan mengapa dirinya selalu menjadi sasaran.
"Apa karena saya seorang janda, jadi orang tu melihatnya 'beda'?" lanjut Ayu.
Mengenai hujatan yang selalu ia terima, ibu satu anak ini yakin hal ini didalangi oleh seseorang.
"Kalo buat saya itu lagi, itu lagi sih, jadi pasti udah ada dalangnya," kata Ayu Ting Ting.
GridPop.ID (*)
Source | : | Grid.ID,Nova |
Penulis | : | Andriana Oky |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar