Dikutip dari Buku Siswa Fikih Madrasah Ibtidaiyah Kelas III, berikut rukun puasa:
1. Niat
2. Menahan diri dari segala sesuatu yang membatalkan puasa mulai terbit fajar sampai terbenamnya matahari.
Bacaan Doa Berbuka Puasa
اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ
Artinya: "Ya Allah untuk-Mu aku berpuasa, kepada-Mu kamu beriman, dana atas rizki-Mu aku berbuka, dengan rahmat-Mu wahai Zat Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang,"
Hal-hal yang Membatalkan Puasa
1. Makan dan minum dengan disenagaja
2. Muntah yang disengaja
3. Keluar darah hai atau nifas pada perempuan
4. Gila atau hilang akal
Source | : | Kontan.co.id,Tribun Ramadan |
Penulis | : | Arif B |
Editor | : | Veronica S |
Komentar