Ia pun memutuskan untuk berhijab dan kemudian membersihkan sejumlah harta yang selama ini diperoleh dari hasil keringatnya di dunia keartisan.
Artis kelahiran Bukittinggi tersebut memilih untuk menjual semua harta, termasuk rumah, mobil dan lain-lain.
Setelah itu ia benar-benar rehat dari dunia hiburan dan memilih untuk memperbanyak datangi pengajian dan berdagang lontong sayur.
Terkait sepak terjangnya sebagai artis, Eva pernah mendapat julukan bom seks lantaran banyak membintangi film erotis.
Mengutip Wikipedia, Eva sukses naik daun berkat film bertajuk "Intan Perawa Kubu" karena berani telanjang dada.
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Tribun Seleb,Tribun Trends |
Penulis | : | Sintia N |
Editor | : | Sintia N |
Komentar